Jumat, 15 September 2017

My Trip to Kraton Yogyakarta

Oleh : Titik Noor S.


    Pada 11 Januari 2017 sekolahku, SMA 1 Mejobo melakukan kunjungan ke Surakarta-Yogyakarta selama 2 hari. Pada hari kedua kami berkunjung ke Yogyakarta tepatnya ke Museum Gunung Merapi dan Kraton Yogyakarta. Kali ini aku akan menceritakan pengalamanku saat berkunjung ke Kraton Yogyakarta. Seharusnya aku sampai disana bersama rombongan satu sekolahan tapi aku sampai disana duluan karena naik mobil menemani temanku yang mabuk saat naik bis. Aku masuk melalui pintu gerbang di samping kraton


Ini adalah pendopo Kraton Yogyakarta



Disini kita dapat melihat patung yang mengenakan pakaian khas dari Yogyakarta


Terdapat juga museum, kita bisa melihat foto-foto zaman dahulu di Kraton yogyakarta

7 komentar:

Aku,Masa Mudaku,dan 10 tahun yang akan datang

By:Muhammad Zaki.M Hallo guys , masih berjumpa dengan saya kembali, kali ini saya akan menceritakan cerita saya, 10 tahun yg akan dat...